Pasar Saham AS Ditutup Beragam di Tengah Ketidakpastian Geopolitik
Pasar saham Amerika Serikat bergerak variative pada perdagangan hari Selasa. Kekhawatiran terkait potensi eskalasi nuklir dalam konflik Rusia-Ukraina tidak terlalu memengaruhi Wall Street, sementara performa Nvidia (NVDA) memberikan dorongan signifikan…